Direstui Pakde Karwo, Cak Nur Daftar Pilgub Lewat Demokrat

PARLEMEN JATIM-Pemilihan Gubernur Jawa Timur tahun depan diprediksi semakin dinamis. Kandidatnya pun pun makin beragam, tak hanya didomin...

PARLEMEN JATIM-Pemilihan Gubernur Jawa Timur tahun depan diprediksi semakin dinamis. Kandidatnya pun pun makin beragam, tak hanya didominasi politisi tulen. Calon yang berlatar birokrat pun secara terbuka mulai unjuk diri. Terbaru, Nurwiyatno yang saat ini merupakan Kepala Inspektorat Provinsi Jatim menyatakan maju dalam Pilgub Jatim 2018. Pejabat eselon II Pemprov Jatim ini mengaku sudah mendapatkan restu dari Gubernur Jatim, Soekarwo.

Cak Nur (sapaan akrab Nurwiyatno) mengaku telah menyiapkan beberapa langkah taktis demi mulusnya pencalonannya. Cak Nur dengan beberapa teman tengah menyiapkan beberapa agenda politik termasuk didalamnya, jadwal pengambilan formulir di Partai Demokrat Minggu depan.

“Lega rasanya setelah bertemu Pak Gubernur dan mendapat restu untuk running di pilgub 2018,” ungkap Cak Nur, Minggu (9/7).

Namun, sampai sejauh ini dirinya masih belum bisa secara detail sampaikan apa saja yang akan dilakukan kedepan. Maklum, Cak Nur juga masih fokus menjalankan tugas-tugas yang menumpuk sebagai Kepala Inspektorat Provinsi Jawa Timur. “Yang pasti, Insha Allah, minggu depan saya akan mengambil formulir maju Pilgub Jatim melalui Partai demokrat,” ungkapnya.

Menurutnya, sesuai jadwal yang ditetapkan oleh Partai Demokrat, Cak Nur akan mengambil formulir ditemani oleh beberapa elemen masyarakat dan secara teknis saat ini tengah disiapkan rencana teknisnya agar kegiatan tersebut berjalan dengan baik. “Alhamdulillah dukungan dari teman-teman saya di berbagai kota Jawa Timur terus berdatangan, beberapa bahkan sudah membuat pernak-pernik atribut sosialisasi tanpa diminta,” terangnya.

Sementara itu, Mohammad Reno Zulkarnaen, anggota Fraksi Partai Demokrat DPRD Jatim mengaku sosok Cak Nur bisa disebut sebagai Soekarwo Junior.  Apalagi jika melihat cara bekerja mantan Kepala BPKAD Jatim ini sehari-harinya. Menurutnya, keseriusan Cak Nur ini baru tahap sosialisasi awal dan pengambilan form pencalonan ke Partai-partai.

 “Selanjutnya kita berupaya agar Cak Nur dapat mendapat rekom partai dan cukup syarat untuk dapat running dalam pilgub 2018,” tandas Bendahara PA GMNI Jatim ini.

Namun demikian, konsolidasi internal terus dilakukan hingga turunya keputusan dari parpol yang akan mengusungnya.  Konsolidasi internal yang dimaksud adalah konsolidasi seluruh elemen masyarakat yang mendukung Cak Nur, bukan hanya alumni GMNI Jawa Timur, karena Cak Nur adalah representasi dari masyarakat Nasionalis yang akan bertarung dalam pilgub 2018 mendatang.

 “Kami berharap Cak Nur akan menjadi reprentasi Nasionalis-Religius yang akan memimpin pemerintahan Jawa Timur Kedepan,” pungkas alumni FISIP Unair itu.

COMMENTS

Nama

Aspirasi,37,BANGGAR,8,BAPERDA,15,Dap,1,Dapil 1,17,Dapil 10,3,Dapil 11,6,Dapil 2,4,Dapil 3,8,Dapil 4,6,Dapil 5,14,Dapil 6,18,Dapil 7,5,Dapil 8,1,Dapil 9,3,Dapil11,6,Dapil14,2,Eksekutif,214,F-NasDem,17,F-PAN,1,F-PD,9,F-PDIP,11,F-PG,8,F-PKB,24,F-PKS,25,F-PPP,3,Fraksi,2,Fraksi Gerindra,61,Fraksi NasDem-Hanura,4,Headline,1721,Interupsi,713,Komisi A,22,Komisi B,40,Komisi C,31,Komisi D,24,Komisi E,85,Nasional,2,nganjuk,1,Opini,34,Parlementaria,109,Pilgub,221,Pilkada,72,Pilpres,7,pks,1,Profil,22,Reses,13,Sosialisasi,23,Video Parlemen Jatim,5,
ltr
item
Parlemen Jatim: Direstui Pakde Karwo, Cak Nur Daftar Pilgub Lewat Demokrat
Direstui Pakde Karwo, Cak Nur Daftar Pilgub Lewat Demokrat
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiVLRNKSYJylsBPgZvI2naxIjy2dz4toNkKap2rEjq481homs_DSAtcdMB4qyB94tWJsEvFIq7RhEtS0o57bQaRXfi-T4gzUBxYSkPNMg0WA9Zbso7iM1bOhmNVXEejmLISAAozwMAR1nQ/s320/cak_nur.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiVLRNKSYJylsBPgZvI2naxIjy2dz4toNkKap2rEjq481homs_DSAtcdMB4qyB94tWJsEvFIq7RhEtS0o57bQaRXfi-T4gzUBxYSkPNMg0WA9Zbso7iM1bOhmNVXEejmLISAAozwMAR1nQ/s72-c/cak_nur.jpg
Parlemen Jatim
https://www.parlemenjatim.com/2017/07/direstui-pakde-karwo-cak-nur-daftar.html
https://www.parlemenjatim.com/
https://www.parlemenjatim.com/
https://www.parlemenjatim.com/2017/07/direstui-pakde-karwo-cak-nur-daftar.html
true
8135650012022125352
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy